contoh software
Beberapa Contoh Software
Dari beberapa penjelasan lengkap mengenai software di atas, kurang lengkap rasanya apabila Anda belum mengetahui contoh software itu sendiri. Di bawah ini merupakan contohnya berdasarkan fungsinya:
- Microsoft Office Word
Software yang satu ini bisa Anda gunakan untuk mengetik dan mengedit sebuah dokumen dalam tampilan kertas. - Microsoft Office Powerpoint
Software yang digunakan untuk membuat sebuah presentasi. Anda bisa menggunakannya untuk mengedit foto, membuat video, dan masih banyak lagi lainnya. - Microsoft Excell
Tidak jauh berbeda dengan Microsoft Word, perangkat ini digunakan untuk mengedit serta membuat sebuah dokumen dengan tampilan kolom. - Mozilla Firefox
Sebuah software yang berguna yang dapat Anda gunakan sebagai peramban web lintas platform bebas dengan sumber terbuka. Itulah beberapa contoh software/perangkat lunak yang bisa Anda ketahui
Dalam sebuah komputer memang tidak akan terlepas dari yang namanya perangkat lunak itu sendiri. Nantinya, setiap komputer yang sudah memiliki software didalamnya, maka akan memudahkan seseorang dalam melakukan tugasnya.
Untuk melakukan tugas tersebut, tidak bisa jika tidak ada software yang disediakan. Dengan adanya software yang tersedia berdasarkan fungsinya masing-masing, maka komputer dapat digunakan dengan bermanfaat dan sesuai dengan apa yang diperlukan. Terlebih saat ini sudah tersedia berbagai jenis software/perangkat lunak yang bisa Anda pilih. Semua software tersebut dibuat tak lain untuk membantu dan meringankan aktivitas ataupun pekerjaan manusia.
Komentar
Posting Komentar